Friday 20 September 2013

SILABUS BIOKIMIA

Kuliah biokimia akan meliputi
1. Pengertian dan lingkup biokimia, biomolekul, dan sel hidup;
2. Karbohirat meliputi Monosakarida, disakarida, oligosakarida, dan polisakarida beserta contoh-contohnya. Ikatan glikosida, fungsi karbohidrat, analisa karbohidrat.
3. Protein meliputi Asam amino, ikatan peptida, struktur protein, fungsi protein, analisa protein.
4. Lipid meliputi struktur umum lipid, jenis-jenis asam lemak, penggolongan dan fungsi lipid, analisa lipid.
5. Asam nukleat meluputi Struktur asam nukleat, DNA, RNA, fungsi asam nukleat, analisis DNA.
6. Enzim meliputi peran enzim dalam metabolisme, tata nama enzim, aktivitas, Uji aktivitas, Km, dan Vmax.
7. Metabolisme meluputi gambaran umum tentang metabolisme, penyusunan maupun penguraian zat
8. Fotosintesis dan biosintesis karbohidrat
9. Rantai dan prinsip biosintesis asam nukleat
10. Aplikasi biokimia dalam pertanian
Tugas:
1. Tugas individu... makalah dan paparan
2. Tugas Kelompok... makalah dan paparan
Ujian : harian, tengah dan semester.
BUKU REFERENSI
Poedjiadi, A, Supriyanti, F.M.T, 2007, Dasar-Dasar Biokimia, Jakarta: UI Press.
Lehninger, A.L., 1993, Principles of Biochemistry, 2nd ed., Worth
Murray, R.K., Harper’s Biochemistry, 1996, 24th ed.,Appleton an Lange
Ilyas, N dan Rahim, S.E. 1984. Diktat Biokimia. Fakultas Pertanian Unsri.

No comments:

Post a Comment